Stimulasi dini adalah rangsangan bermain yang diberikan sejak bayi baru lahir. Rangsangan atau stimulasi ini sebaiknya diberikan sejak janin berusia 6 bulan di dalam kandungan.Hal ini karena, stimulasi dipercaya dapat mempengaruhi pertumbuhan sinaps yang penting untuk kecepatan proses pembelajaran dan memori.
Cara menstimulasi janin yang masih dikandungan yaitu dengan mengajaknya berbicara di dekat perut si ibu, menyanyikan lagu,membacakan doa, lagu lagu keagamaan sambil mengelus perut si ibu. Dapat juga menempelkan earphone di perut ibu.
Untuk bayi dan balita, stimulasi dapat diberika sesuai dengan usia perkembangannya..
Usia 0-3 bulan berikan rasa nyaman, menyenangkan dengan menggendong, memeluk, menatap mata bayi, mengajak tersenyum, menggerakkan benda benda yang berwarna mencolok, benda berbunyi, menggulingkan bayi kekiri/ kanan, tengkurap, dan dirangsang untuk meraih dan memegang benda.
Usia 3- 6 bulan bermain "cilukba", melhat wajah bayi dicermin, dirangsang untuk tengkurap, telentang bolak balik dan duduk.
Usia 6-9 bulan panggil namanya, tepuk tangan, bersalaman, bacakan dongeng, latihan berdiri berpegangan, rangsang duduk.
Usia 9-12 bulan mengulang menyebut mama-papa, masukkan mainan ke dalam wadah, minum dari gelas, menggelindingkan bola, latih berdiri, dan latih berjalan berpegangan.
Usia 12-18 bulan latihan dengan corat coret pensil warna, susun kubus, balok,puzzle, masukkan dan keluarkan benda dari dalam wadah, mainan dengan boneka. latihan berjalan tanpa berpegangan,jalan mundur, lepas celana, mengerti dan melakukan perintah sederhana, sebutkan nama dan tunjuk benda benda.
Usia 18-24 bulan tanyakan, sebutkan dan tunjuk bagian tubuh, tanyakan gambar atau sebut nama binatang, ajak bicara tentang kegiatan sehari hari, latihan gambar garis, cici tangan, pakai baju, melempar bola, melompat.
Usia 2-3 tahun mengenal dan menyebutkan warna, menggunakan kata sifat, sebut nama teman ,hitungan, sikat gigi, pakai baju, gambar garis, lingkaran, latihan berdiri di satu kaki, toilet trainning.
Usia setelah 3 tahun mengembangkan kemampuan umur umur sebelumnya, dipersiapkan untuk bersekolah, memegang pensil dengan baik, mengenal huruf dan angka, berhitung sederhana, kemandirian dan berbagi dengan teman.
Usia 0-3 bulan berikan rasa nyaman, menyenangkan dengan menggendong, memeluk, menatap mata bayi, mengajak tersenyum, menggerakkan benda benda yang berwarna mencolok, benda berbunyi, menggulingkan bayi kekiri/ kanan, tengkurap, dan dirangsang untuk meraih dan memegang benda.
Usia 3- 6 bulan bermain "cilukba", melhat wajah bayi dicermin, dirangsang untuk tengkurap, telentang bolak balik dan duduk.
Usia 6-9 bulan panggil namanya, tepuk tangan, bersalaman, bacakan dongeng, latihan berdiri berpegangan, rangsang duduk.
Usia 9-12 bulan mengulang menyebut mama-papa, masukkan mainan ke dalam wadah, minum dari gelas, menggelindingkan bola, latih berdiri, dan latih berjalan berpegangan.
Usia 12-18 bulan latihan dengan corat coret pensil warna, susun kubus, balok,puzzle, masukkan dan keluarkan benda dari dalam wadah, mainan dengan boneka. latihan berjalan tanpa berpegangan,jalan mundur, lepas celana, mengerti dan melakukan perintah sederhana, sebutkan nama dan tunjuk benda benda.
Usia 18-24 bulan tanyakan, sebutkan dan tunjuk bagian tubuh, tanyakan gambar atau sebut nama binatang, ajak bicara tentang kegiatan sehari hari, latihan gambar garis, cici tangan, pakai baju, melempar bola, melompat.
Usia 2-3 tahun mengenal dan menyebutkan warna, menggunakan kata sifat, sebut nama teman ,hitungan, sikat gigi, pakai baju, gambar garis, lingkaran, latihan berdiri di satu kaki, toilet trainning.
Usia setelah 3 tahun mengembangkan kemampuan umur umur sebelumnya, dipersiapkan untuk bersekolah, memegang pensil dengan baik, mengenal huruf dan angka, berhitung sederhana, kemandirian dan berbagi dengan teman.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar